Tweet
POLRES PASURUAN KOTA

BUGUL KIDUL - Kapolsek Bugul Kidul AKP Maryono SH bersama anggota pada hari Kamis 31 Agustus 2017 Pkl 18.00 wib melaksanakan Pengamanan Takbir keliling jalan kaki yang di selenggarakan oleh Panitia Idul Adha dari SMP  Maarif yang beralamatkan di JL. Ir H Juanda Kel Tapaan Kec Bugul Kidul

Acara takbir dengan jalan kaki yersebut dikuti oleh sekitar 100 orang.  Tak hanya siswa Ma'arif,  kegiatan Takbir keliling juga diikuti oleh beberapa TPQ yang ada di wilayah Bugul Kidul. Kurang lebih sekitar 500 orang.

Dilaporkan acara takbir keliling dengan berjalan kaki yang mendapat pengawalan dari Polsek Bugul Kidul sejak awal hingga akhir acara, kegiatan  berjalan tertib aman dan lancar.  (humasbugulkidul)

Posting Komentar